"Kamu mau dilantik sama alumni atau panitia?" Kalimat yang ditanyakan di pos sebelum pos Alumni. Cililin, Kab. Bandung, 1 Juni 2008.
Wahana inspirasi
berkarya dan berhimpun
Birulah lambang kami
laksana langit nan luhur
Majukan bersama
himpunan kita
Bangkitkan smangat membangun
Sumbang jasa dan karyamu
Himpunan kita HIMAKOM
Jaya slamanya